Tips Memulai untuk Menulis
Artikel ini ditujukan bagi yang ingin menulis tapi tidak tahu mau menulis apa. Ini adalah mental blok yang membuat seseorang menunda untuk menulis.
Tidak ada keharusan seseorang harus menulis ini itu srsuai dengan panduan resmi. Setiap orang boleh menulis.
Walaupun tulisan masih belum jelas, setidaknya bisa melihat jalan pikiran sendiri melaluinya tulisan itu. Bisa diperbaiki secara terus menerus.
Yang penting tahu untuk siapa tulisan itu ditujukan. Sehingga tulisan ada pesan yang dikomunikasikan. Menulis untuk diri sendiri juga tidak masalah.
Menulis untuk diri sendiri juga bisa dijadikan sarana refleksi. Lebih mengenal diri lewat tulisan. Mengenal apa yang kita pedulikan.
Komentar
Posting Komentar
Apa komentarmu?